Kualifikasi F1 GP Belgia 2024: Verstappen Tercepat, Leclerc Rebut Pole
Max Verstappen sukses menjadi yang tercepat dalam sesi kualifikasi Formula 1 GP Belgia 2024. Namun penalti yang didapat sang juara bertahan membuat pole position jatuh ke tangan Charles Leclerc. Berlangsung di Sirkuit Spa-Francorchamps,…